10 Guest House Terdekat dan Tips Wisata Karimunjawa
Setelah menentukan destinasi liburan, pastinya Anda tidak boleh lupa mencari guest house terdekat. Apalagi jika berencana untuk berlibur di kepulauan eksotis Karimunjawa. Keindahan kepulauan Karimunjawa sudah terkenal sejak lama. Bahkan, gugusan pulau yang terletak di utara Jepara ini mendapatkan julukan surganya Jawa. Banyak wisatawan lokal maupun mancanegara memilih Karimunjawa untuk destinasi liburan mereka. Pasalnya, tempat […]
10 Guest House Terdekat dan Tips Wisata Karimunjawa Read More »